Studi Manajemen Proyek Pembangunan Embung K Wilayah KIPP IKN Kabupaten Penajam Paser Utara

Authors

  • Muhammad Arrosyad Universitas Brawijaya
  • Sri Wahyuni Universitas Brawijaya
  • Evi Nur Cahya Universitas Brawijaya

DOI:

https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2025.005.01.008

Keywords:

Manajemen proyek, Jam kerja, Alat berat

Abstract

Pembangunan Embung K di Wilayah Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Negara (IKN) merupakan salah satu proyek strategis yang sedang intensif dilaksanakan. Kesuksesan proyek ini sangat bergantung pada pengaturan dan manajemen proyek yang efisien untuk mencapai optimasi waktu dan biaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji optimasi sumber daya dan penambahan jam lembur guna mencapai efisiensi maksimal dalam durasi dan biaya proyek. Data yang digunakan meliputi jenis pekerjaan, volume pekerjaan, durasi pekerjaan, harga satuan, serta rencana anggaran biaya proyek. Analisis dilakukan melalui evaluasi produktivitas sumber daya, kebutuhan sumber daya, hubungan ketergantungan antar pekerjaan, serta simulasi optimasi dan penambahan jam lembur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa optimasi sumber daya berhasil mengurangi durasi proyek sebesar 6,49%. Penambahan jam lembur juga memberikan penurunan durasi yang sama. Dari sisi biaya, optimasi sumber daya menghasilkan penghematan sebesar 0,29% atau Rp 36.511.143,49, sedangkan penambahan jam lembur memberikan penghematan sebesar 0,38% atau Rp 47.419.170,69. Berdasarkan hasil ini, penambahan jam lembur terbukti lebih efektif dalam mengurangi durasi dan biaya proyek.

References

PMBOK, “A guide to the project management of body of knowledge,” Project Management Institute. 2017.

M. Loosemore, “Improving construction productivity: A subcontractor’s perspective,” Engineering, Construction and Architectural Management. 2014. doi: 10.1108/ECAM-05-2013-0043.

R. Rosita Sari, V. Dermawan, and E. Nur Cahya, “Implementation of Building Information Modeling (BIM) on Drainage Channel Design in UB Forest Sumberwangi Area,” J. Tek. Pengair., 2023, doi: 10.21776/ub.pengairan.2023.014.02.9.

Mckinsey, “Reinventing construction through a productivity revolution,” McKinsey, Cap. Proj. Infrastruct. Rep., 2017.

M. F. Fawji, E. N. Cahya, and V. Dermawan, “Implementasi 6D Building Information Modelling (BIM) pada Saluran Pengelak Bendungan Margatiga dengan Aplikasi Civil 3D dan HEC-RAS 2D,” J. Tek. Pengair., 2022, doi: 10.21776/ub.pengairan.2022.013.01.06.

H. García, M. Zubizarreta, J. Cuadrado, and J. L. Osa, “Sustainability improvement in the design of lightweight roofs: A new prototype of hybrid steel and wood purlins,” Sustain., 2019, doi: 10.3390/su11010039.

J. Melzner, S. Zhang, J. Teizer, and H. J. Bargstädt, “A case study on automated safety compliance checking to assist fall protection design and planning in building information models,” Constr. Manag. Econ., 2013, doi: 10.1080/01446193.2013.780662.

C. C. Cantarelli, B. Flybjerg, E. J. E. Molin, and B. van Wee, “Cost Overruns in Large-Scale Transport Infrastructure Projects,” Autom. Constr., 2018.

M. Leung, X. Wei, and L. D. Ojo, “Developing a Value–Risk Management Model for Construction Projects,” J. Constr. Eng. Manag., 2024, doi: 10.1061/jcemd4.coeng-13396.

O. J. Adebowale and J. N. Agumba, “Applications of augmented reality for construction productivity improvement: a systematic review,” Smart and Sustainable Built Environment. 2024. doi: 10.1108/SASBE-06-2022-0128.

A. Kock, B. Schulz, J. Kopmann, and H. G. Gemünden, “Project portfolio management information systems’ positive influence on performance – the importance of process maturity,” Int. J. Proj. Manag., 2020, doi: 10.1016/j.ijproman.2020.05.001.

W. Zhang, G. Yuan, R. Xue, Y. Han, and J. E. Taylor, “Mitigating Common Method Bias in Construction Engineering and Management Research,” J. Constr. Eng. Manag., 2022, doi: 10.1061/(asce)co.1943-7862.0002364.

K. P. U. dan P. Rakyat, Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 1 Tahun 2022 Tentang Pedoman Penyusunan Perkiraan Biaya Pekerjaan Biaya Pekerjaan Konstruksi Bidang Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat. 2022, pp. 19–538.

R. R. Pramudya, Ussy Andawayanti, and Evi Nur Cahya, “Studi Penjadwalan Pelaksanaan Konstruksi Main Dam Bendungan Cibeet Kabupaten Bogor,” J. Teknol. dan Rekayasa Sumber Daya Air, vol. 4, no. 1, pp. 934–942, 2024, doi: 10.21776/ub.jtresda.2024.004.01.079.

H. A. Rani, Manajemen Proyek Konstruksi. Yogyakarta: Penerbit Deepublish, 2016.

R. Rizal, P. T. Juwono, and R. Haribowo, “Studi Manajemen Konstruksi Proyek Rehabilitasi Bendungan Simo di Kabupaten Grobogan dengan Menggunakan Program Microsoft Project Manager 2016,” J. Teknol. dan Rekayasa Sumber Daya Air, vol. 2, no. 1, pp. 1–40, 2022, doi: 10.21776/ub.jtresda.2022.002.01.03.

S. Fitra Utama, K. Puspa Negara, and I. Wijatmiko, “BIM Implementation for Storing, Sharing and Capturing Knowledge in Indonesian Project Construction,” Civ. Environ. Sci., 2023, doi: 10.21776/civense.v6i2.414.

Menteri Tenaga Kerja Dan Tranmigrasi Republik Indonesia, Keputusan Menteri Tenaga Kerja Dan Tranmigrasi Republik Indonesia Nomor KEP. 102/MEN/VI/2004 tentang Waktu Kerja Lembur dan Upah Kerja Lembur, vol. VII, no. 8. 2010, pp. 1–69.

Downloads

Published

31-01-2025

How to Cite

Arrosyad, M., Sri Wahyuni, & Evi Nur Cahya. (2025). Studi Manajemen Proyek Pembangunan Embung K Wilayah KIPP IKN Kabupaten Penajam Paser Utara. Jurnal Teknologi Dan Rekayasa Sumber Daya Air, 5(1), 69–77. https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2025.005.01.008