Studi Pengendalian Banjir Hilir Sungai Cisaar Kabupaten Sukabumi Menggunakan Aplikasi Hec-Ras

Authors

  • Muhammad Kautsar Hafizhurrahman Pratonggopati Universitas Brawijaya
  • Dian Sisinggih Universitas Brawijaya
  • Sumiadi Universitas Brawijaya

DOI:

https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2025.005.01.033

Keywords:

Flood modeling, HEC-RAS 1D, Cisaar River

Abstract

Sungai Cisaar di Geopark Ciletuh sering banjir akibat pemanfaatan yang berlebihan dan curah hujan tinggi (87-237 mm/hari). Untuk mitigasi, diperlukan normalisasi sungai dan pembangunan tanggul. Studi ini bertujuan mengetahui kedalaman genangan banjir dengan debit kala ulang 25 dan 50 tahun. Dengan Hidrograf Satuan Sintetik Nakayasu, diperoleh Q25 = 89,296 m³/det dan Q50 = 99,540 m³/det. Pemodelan hidraulik menggunakan HEC-RAS 6.5 menunjukkan sungai tidak mampu menampung debit banjir kala 25 tahun, menghasilkan genangan 40 cm. Rencana pengendalian meliputi tanggul dan normalisasi untuk debit kala ulang 50 tahun.

References

Gary W. Burnner and CIEWR-HEC, HEC-RAS, River Analysis System 2D Modeling User's Manual Version 5.0. California: U.S. Army Corps of Engineers, 2016.

V.T. Chow et al, Applied Hydrology. New York: McGraw-Hill Book Company, 1988.

Soewarno, Hidrologi – Aplikasi Metode Statistik untuk Analisa Data Jilid 1. Bandung: Nova, 1995.

Suyono Sosrodarsono, Perbaikan dan Pengaturan Sungai. Jakarta: PT Pradya Paramita, 2008.

B. Triatmodjo, Hidrologi Terapan. Yogyakarta: Beta Offset Yogyakarta, 2013.

R. S. Indrajayatama, M. S and V. D., “Studi Penanganan Teknis Banjir di Das Kali Lamong,” Jurnal Pengairan, 2020.

Immanuella, L., Dermawan, V., and Winarta, B. 2022. ”Studi Alternatif Pengendalian Banjir Sungai Welang dengan Pendekatan Pemodelan Banjir Aliran 2D”. Jurnal Teknik Pengairan, 13(2): 245-257.

Sulaeman, A. and Suhartanto, E. 2017. “Bengawan Solo untuk Mendukung Peta Risiko”. Jurnal Teknik Pengairan, 8(11): 146-157.

Limantara, L.M, “Hidrologi Terapan”. CV. Lubuk Agung, Malang. 2010.

Asmaranto, Runi, 2021, HEC-GeoRAS-HEC-Ras-Mapper Panduan Praktis Insinyur Pengairan untuk Analisa Hidrolika Sungai – Genangan Banjir, Magetan: CV, AE Media Grafika.

Downloads

Published

31-01-2025

How to Cite

Pratonggopati, M. K. H., Dian Sisinggih, & Sumiadi. (2025). Studi Pengendalian Banjir Hilir Sungai Cisaar Kabupaten Sukabumi Menggunakan Aplikasi Hec-Ras. Jurnal Teknologi Dan Rekayasa Sumber Daya Air, 5(1), 337–346. https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2025.005.01.033